Pembukaan Pelatihan Pengelolaan Keuangan Daerah DI Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2025
Hallo Sobat ASN, Salam Kompetensi.
Pada tanggal 17 Februari 2025 Badan Pengembangan Sumber Manusia Provinsi Kalimantan Barat membuka Kegiatan Pelatihan Pengelolaan Keuangan Daerah DI Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2025 yang dilaksanakan di Aula Bhineka Tunggal IKA. Pelaksanaan kegiatan pembelajaran dilakukan secara tatap muka yang dilaksanakan Pada tanggal 17 s/d 21 Februari 2025 dan kegiatan tersebut diikuti oleh peserta berjumlah 30 (tiga puluh) orang Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat.
17 Februari 2025